Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2016

Pengalamam post internship 2

Saat-saat tersulit di dalam hidup adalah ketidakpastian. Dan salah satu cara untuk mengatasi ketidakpastian adalah persiapan dan rencana yang matang. Intinya strategi ku saat ini adalah menunggu str dari kki bulan Juni ini.  Mengumpulkan duit dengan nyambi jaga klinik dan mengikuti beberapa pelatihan yang belum kuikuti seperti acls.atls .hiperkes. ekg dan lainnya. Sebagai bekal untuk melamar pekerjaan ke rumah sakit atau mendapat pekerjaan tetap. Targetku selanjutnya adalah menulis, atau melakukan sesuatu yang bermanfaat untuk masyarakat. Aku berminat untuk mengikuti salah satu program beasiswa LPDP untuk mengambil program pendidikan Dokter Spesialis. Untuk saat ini, aku masih ingin menjadi dr spesialis saraf. Untuk mendapatkan beasiswa itu tidak mudah.perlu persiapan matang dan tentu saja aku harus menyiapkannya dari sekarang.. Seperti sebelumnya aku ceritakan. Aku saat ini masih berpetualang. Saat ini aku menjadi dokter pengganti di salah satu klinik di daerah yang cukup ja

Perjalanan post Iship 1

Saat masa intership mau usai, perasaanku campur aduk. Bahagia sih, karena segala tekanan demi tekanan selama isip pun berakhir.. Kalut, karena setelah ini mau kemana? Kerja dimana? Cari duit dengan cara apa? Cari kerja sekarang susah. Lulusan dokter umum sudah bisa dibilang membludak. Akhirnya aku memutuskan untuk melanjutkan perjalananku. Selesai dari batam, aku berniat mencari peruntungan ke pulau Jawa, mengingat bayaran dokter umum di Aceh , ya lumayan kecil. Dan tanggunganku bukan diri ini saja, ada keluarga yang menjadi prioritas untuk ku bahagiakan. Ya.. aku akan kembali bertualang.. Target aku sih ke Bogor , alasannya karena ramai para alumni ku yang mengisi jadwal klinik dokter umum disana. Niatku juga sekalian ikut acls dan atls di jakarta. Lagian, jaraknya juga dekat..dan biayanya jauh lebih murah dibandingkan di Aceh atau daerah Sumatera lainnya Aku mendarat di Aceh tanggal 2 Juni dan kembali terbang tanggal 10 Juni. Tanggal 11 aku mendapat tawaran untuk menjadi